Lowongan Kerja Kalteng Terbaru PT. Indah Logistik Agustus 2022


Perusahaan : PT. Indah Logistik
Bidang : Jasa Angkutan Barang
Posisi : 2 Posisi
Tamatan : SMA Sederajat
Jenis Kelamin : -
Usia : -
Lokasi Kerja : Muara Teweh
Diterbitkan : 25 Agustus 2022
Deadline : 31 Agustus 2022

Profil Perusahaan :

PT. Indah Logistik adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang usaha jasa angkutan barang dengan tujuan seluruh Propinsi dan Kabupaten yang ada di Indonesia, serta melayani pengiriman barang dan dokumen ke luar negeri. Saat ini kami menguasai hampir 100% daerah tujuan pengiriman barang di Indonesia, dari Sabang sampai Merauke. Jumlah Kendaraan operasional kami yang mencapai 1.800 unit, serta kantor cabang kami yang tersebar di seluruh Propinsi dan Kabupaten, membuat PT. Indah Logistik menjadi salah satu perusahaan jasa angkutan barang yang diperhitungkan di Indonesia.

Jangkauan pengiriman barang melalui 10 layanan darat, expres darat, laut, udara, instan, sameday, trucking cooler, trucking dry, towing dan internasional yang kami siapkan serta dengan moto kami Jemput Cepat, Antar Cepat, Informasi Cepat, menjadikan para pelanggan kami lebih mudah dalam menentukan pilihan pengiriman barang.

Sumber Profil & Logo : indahonline.com



Saat Ini PT. Indah Logistik Kembali Membuka Lowongan Pekerjaan Untuk Para Pencari Kerja Di Muara Teweh, Kabupaten Barito Utara - Kalimantan Tengah & Sekitarnya Untuk Mengisi Beberapa Posisi Yang Saat Ini Sedang Dibutuhkan Oleh Perusahaan, Adapun Berikut Ini Posisi - Posisi Yang Sedang Di Cari Beserta Kualifikasinya dan Tata Cara Pendaftarannya :


Keuangan / Customer Service (1 Orang)


Spesifikasi :
  1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat, SMK (Adm Perkantoran, Akuntansi)
  2. Mempunyai laptop pribadi apabila diperlukan
  3. Dapat mengoperasikan komputer (Word, Excel, PowerPoint)
  4. Mampu bekerjasama dengan tim
  5. Mempunyai semangat kerja tinggi, disiplin, teliti dan bertanggung jawab
  6. Dapat bekerja lembur apabila diperlukan
  7. Diutamakan yang berpengalaman dalam bidang Akuntansi Keuangan)


Persyaratan :
  1. Surat lamaran ditujukan ke PT. INDAH LOGISTIK Cabang Muara Teweh
  2. Dengan melampirkan persyaratan dibawah ini :
    1. Fotocopy KTP
    2. Fotocopy Ijazah
    3. Fotocopy SKCK
    4. Fotocopy Sertifikat pelatihan/magang (jika ada)
    5. Fotocopy Surat pengalaman kerja (jika ada)
    6. Pas photo 2 lembar 3x4



Kurir Motor (1 Orang)


Spesifikasi :
  1. Pendidikan minimal SMA/Sederajat
  2. Mempunyai Kendaraan
  3. Mempunyai SIM C
  4. Mampu bekerjasama dengan tim
  5. Mempunyai semangat kerja tinggi, disiplin, teliti dan bertanggung jawab
  6. Dapat bekerja lembur apabila diperlukan
  7. Diutamakan yang berpengalaman dalam bidang kurir


Persyaratan :
  1. Surat lamaran ditujukan ke PT. INDAH LOGISTIK Cabang Muara Teweh
  2. Dengan melampirkan persyaratan dibawah ini :
    1. Fotocopy KTP
    2. Fotocopy Ijazah
    3. Fotocopy SIM C
    4. Fotocopy SKCK
    5. Fotocopy Surat pengalaman kerja (jika ada)
    6. Surat rekomendasi dari keluarga
    7. Surat penjamin dari keluarga
    8. Pas photo 2 lembar 3x4


PENDAFTARAN :


Jika Anda Berminat Dengan Lowongan Kerja di Atas dan Sesuai Dengan Kualifikasi Yang Tertera, Bisa Langsung Daftarkan Diri Anda Dengan Mengikuti Arahan Pendaftarannya Berikut ini :

Lamaran dapat diantar ke :
PT. INDAH LOGISTIK
Jl. A. Yani No 158
Samping FIF Muara Teweh
Kelurahan Melayu
Kecamatan Teweh Tengah
Kabupaten Barito Utara
Kode Pos 73811


HATI-HATI PENIPUAN!!!
PT. INDAH LOGISTIK tidak memungut biaya apapun dalam proses penerimaan karyawan.


Surat lamaran bisa di antar langsung ke kantor PT. Indah Logistik Cabang Muara Teweh paling lambat tanggal 31 Agustus 2022

Untuk info lebih lanjut bisa WA :
081113201264 dan 081113201265




• Gabung Grup Whatsapp Klik Disini
• Join Telegram bahabargawiancom Klik Disini


Penting Untuk Di Perhatikan :

  1. Setiap Info Lowongan Kerja Yang Terpublish di bahabargawian.com Bersifat Gratis dan Tidak Di Pungut Biaya Apapun Dalam Proses Rekrutmennya.

  2. Budayakan Membaca Informasi Lowongan Kerja Secera Keseluruhan Serta Dengan Detail, Teliti dan Cermat

  3. Selalu Perhatikan Deadline atau Tanggal Terakhir Pendaftaran Setiap Info Loker, Jika Tidak Tercantum Harap Kirim Lamaran Secepatnya.

  4. Harap Selalu Waspada dan Hati - Hati Terhadap Modus - Modus Penipuan Dalam Proses Rekrutmen, Selalu Cek Informasi Tentang Perusahaan dan Keaslian Lowongan Terkait Secara Mandiri, Serta Jangan Pernah Memberikan UANG Sepeserpun Selama Proses Rekrutmen.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url