Lowongan Kerja Kaltim PT. Yakult Indonesia Persada


Perusahaan : PT. Yakult Indonesia Persada
Bidang : Distributor
Posisi : Sales Driver
Tamatan : SMA Sederajat
Jenis Kelamin : Pria
Usia : Maksimal 27 Tahun
Lokasi Kerja : Balikpapan
Diterbitkan : 12 November 2021
Deadline : 18 November 2021

Profil Perusahaan :

PT. Yakult Indonesia Persada berdiri sejak tahun 1991 di Indonesia sebagai pemegang lisensi dari Yakult Honsha Co. Ltd., Jepang. Bersama dengan perusahaan Yakult di seluruh dunia, Yakult Indonesia berusaha untuk mewujudkan keluarga yang sehat dan bahagia.

Sumber Profil & Logo : yakult.co.id



Saat Ini PT. Yakult Indonesia Persada Kembali Membuka Lowongan Pekerjaan Untuk Para Pencari Kerja Di Kota Balikpapan - Kalimantan Timur & Sekitarnya Untuk Mengisi Posisi Yang Saat Ini Sedang Dibutuhkan Oleh Perusahaan, Adapun Berikut Ini Posisi Yang Sedang Di Cari Beserta Kualifikasinya :


POSISI :


• Sales Driver



KUALIFIKASI :

  1. Pria, usia maksimal 27 tahun
  2. Ijazah minimal SMA / SMK
  3. Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik
  4. Dapat melakukan administrasi, pemeliharaan kendaraan dan merawat sarana penjualan
  5. Mempunyai SIM A (Minimal 1 tahun) / B1
  6. Memiliki sikap dan penampilan yang baik
  7. Bersedia ditempatkan diwilayah kerja Cabang Balikpapan dan Sekitarnya
  8. Sanggup bekerja dengan target dan secara team
  9. Lebih diutamakan yang memiliki pengalaman 1 - 2 tahun sebagai driver untuk mendistribusikan produk


FASILITAS :

  1. Karyawan Tetap, Gaji Pokok, Uang Makan, Uang Transport, Insentif dan Bonus
  2. BPJS Ketenagakerjaan dan Kesehatan
  3. Jenjang karir


PENDAFTARAN :


Jika anda berminat dengan lowongan kerja di atas dan sesuai dengan kualifikasi yang tercantum, Bisa langsung kirim Lamaran Lengkap (Serta kartu pencari kerja (AK-1) anda ke :

PT. Yakult Indonesia Persada
Jl. Mulawarman No.17 Rt.28
Kelurahan Manggar - Balikpapan
No. Telp : (0542) 878620


Berlaku Hingga 18 November 2021




PERHATIAN :

  1. Harap info Lowongan Kerja diatas dibaca dengan Teliti, Seksama dan Cermat. Serta budayakan dibaca sampai selesai.

  2. Perhatikan batas pengiriman Berkas Lamaran (Deadline), Jika tidak tercantum harap Kirim atau Lamar secepatnya, Disarankan 3 - 7 hari setelah info diterbitkan.

  3. Harap perhatikan juga Opsi Pengiriman Berkas Lamaran, Siapkan dan Masukkan surat lamaran beserta CV dan Berkas - berkas Lainnya kedalam Amplop jika Opsinya langsung Mengantar ke Alamat Perusahaan. Jadikan Surat Lamaran, CV dan Berkas lainnya kedalam bentuk PDF (Jadi Satu) untuk Proses Rekrutmen Melalui Email, WA maupun Online.

  4. Harap siapkan Berkas Lamaran selengkap mungkin, Secara umum Berkas Lamaran terisi dari Surat Lamaran, CV (Daftar Riwayat Hidup), Fc Ijazah & Trankrip Nilai, FC KTP, SIM & KK, FC SKCK, FC Surat Keterangan Sehat, FC Surat Pengalaman Kerja (Jika Ada), FC Sertifikat Kompetensi / Magang (Jika Ada), Pas Foto Terbaru (Siapkan 2 ukuran Sekaligus Yaitu 3×4 & 4×6).

  5. Harap tetap selalu Waspada terhadap tindakan aksi penipuan di Dunia Rekrutmen Tenaga Kerja dan Tindakan Oknum yang meminta sejumlah uang dengan Beberapa Alasan seperti, Interview, Tes Psikotest, Pelatihan, Biaya Administrasi, Biaya Tiket atau Akomodasi dan Lainnya Sebagainya.

  6. Jika ada yang meminta sejumlah Uang yang Mengatasnamakan Admin atau pengelola Bahabargawian.com dalam Proses Rekrutmen Kerja, Kami ingatkan itu bukanlah kami, Karena kami hanya membantu Menyebarluaskan Info Lowongan kerja yang kami dapat dari beberapa sumber.

  7. Disarankan NIK yang tercantum di KTP atau KK, DIBLUR atau DISENSOR jika mengirimkan ke Alamat Email atau Whatsapp yang dirasa Mencurigakan.

  8. Jika menemukan Info Lowongan Kerja yang tidak Benar atau Hoak di Situs maupun semua Media Sosial kami, Harap segera Hubungi kami di Halaman Kontak Situs ini atau Melalui Media - media Sosial kami.

  9. Jika ada pertanyaan seputar Lowongan Kerja yang kami Bagikan, Harap Jangan Tanyakan atau Hubungi kontak Admin, Segera Hubungi Contact Person yang tercantum di Info Lowongan Kerja tersebut, Jika tidak ada bisa tanyakan saat mengantar Berkas Lamaran.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url